Artikel Terkini
-
WARGA BANJAR DINAS BANGAH ANTUSIAS IKUTI PROGRAM POSYANDU
08 Januari 2025 11:33:57 WITA admin_panjiPetugas Bidan Desa Panji bersama kader melaksanakan Posyandu di Banjar Dinas Bangah, Desa Panji Kecamatan Sukasada, Rabu(8/1/2025). Kegiatan ini mendapat sambutan antusias warga utamanya para ibu-ibu rumah tangga, dan remaja putri. Kegiatan ini juga dihadiri Kelian Banjar Dinas (KBD) Bangah Gede Kaw... ..selengkapnya
-
PERAYAAN HUT ke 3 SDDS BANJAR DINAS BABAKAN
08 Januari 2025 09:45:38 WITA admin_panjiSuka Duka Darma Suci (SDDS) Banjar Dinas Babakan, Desa Panji merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) ke 3 tahun 2025. Perayaan dengan sederhana ini digelar di Balai RT Banjar Dinas Babkan dihadiri Perbekel Jro Mangku Md. Ariawan, S.S.T.Par.M.B.A. didampingi Sekretaris Desa (Sekdes) Komang Nastika, dan Keli... ..selengkapnya
-
PEMDES PANJI PANGKAS POHON BAMBU GESING MEMBAHAYAKAN PENGGUNA JALAN
02 Januari 2025 11:02:06 WITA admin_panjiUpaya memberi kenyamanan bagi pengendara di sepanjang jalan Ki. Barak Panji, Tim Pemerintah Desa (Pemdes) melakssanakan pemangkasan dahan pohon di pinggir jalan, Kamis (2/1/2025). Pemangkasan ini dilakukan dengan bantuan tenaga pangkas pohon Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Buleleng. Perbekel ... ..selengkapnya
-
PEMDES PANJI SERAHKAN TRAKTOR MINI dan MESIN POTONG RUMPUT
30 Desember 2024 11:29:41 WITA admin_panjiMemasuki penghujung tahun anggaran 2024 ini, Pemerintah Desa (Pemde) Panji merealisasikan bantuan untuk petani seluruh subak di Desa Panji, Kecamatan Sukasada. Dengan memanfaatkan kucuran dana dari Program Ketahanan Pangan (Ketapang-red), pemdes menyerahkan bantuan peralatan bermesin untuk subak yan... ..selengkapnya
-
KADER TP-PKK PANJI RAYAKAN HARI IBU TAHUN 2024
23 Desember 2024 10:27:54 WITA admin_panjiKader dan ibu-ibu Tim Penggerak PKK (TP-PKK) Desa Panji, Kecamatan Sukasada, merayakan Hari Ibu yang jatuh pada Minggu (22/12/2024). Perayaan digelar dengan sederhana dipusatkan di areal monumen perjuangan Bhuana Kerta Desa Panji. Perayaan ini dihadiri Ketua TP PKK Panji Ni Made Ari Cahyanti didampi... ..selengkapnya
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- WARGA BANJAR DINAS BANGAH ANTUSIAS IKUTI PROGRAM POSYANDU
- PERAYAAN HUT ke 3 SDDS BANJAR DINAS BABAKAN
- PEMDES PANJI PANGKAS POHON BAMBU GESING MEMBAHAYAKAN PENGGUNA JALAN
- PEMDES PANJI SERAHKAN TRAKTOR MINI dan MESIN POTONG RUMPUT
- KADER TP-PKK PANJI RAYAKAN HARI IBU TAHUN 2024
- CEGAH PENULARAN WABAH DB, WARGA GALAKAN PSN dan FOGGING
- PENYERAHAN AKTE KEMATIAN INPLEMENTASI AKU ONLINE-NG