GIAT JUMAT
06 Agustus 2022 13:43:37 WITA
Giat Krida Jumat 5 Agustus 2022.
Pelaksanaan kegiatan gotong royong di area kantor dan di lanjutkan dengan kunjungan dari Kecamatan Sawan dan Pemdes Sangsit dalam rangka Study Banding Lomba Kearsipan yang sudah di laksanakan pada bulan April dan Pemdes Panji mendapatkan Peringkat 3 kabupaten.
Dalam hal ini di berikan pemaparan tentang cara pengelolaan Arsip aktif dan inaktif kepada Pemdes Sangsit guna untuk pembenahan di kearsipan dengan penataan file arsip sesuai dengan Bulan dan Tahun berjalan.
Acara di lanjutkan dengan kunjungan dari Pemkab Buleleng dalam rangka program dari Ditjen Binalatas Ketenaga Kerjaan Republik Indonesia, dimana hal ini di sampaikan oleh pemkab tentang kemajuan suatu Desa yang di lihat dari berbagai sektor, dan kebetulan Desa Panji dan Desa Baktiseraga bekerjasama untuk melaksanakan program Kampung Kompeten Produktif .
Sektor dari Desa Panji sudah ada di antaranya:
1. Sektor Pendidikan
2. Sektor Kesehatan
3. Sektor Ekonomi dan UMKM
4. Sektor Pertanian dan Perkebunan
Disamping itu juga ada Wisata wisata Desa Panji yang sudah berjalan dari era Pandemi dan Pembangunan pembangunan lainnya.
#panjisejarahbuleleng
#komposter
#arsipadalahnyawaku
#umkmpanji
Komentar atas GIAT JUMAT
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- BHUANA KERTHA CUP TAHUN 2004 DIBUKA 6 DESEMBER 2024
- PEMDES PANJI TERIMA BANTUAN SARPRAS PROGRAM SMART VILLAGE
- PEMDES PANJI DUKUNG PROGRAM KETAHANAN PANGAN TNI/ POLRI
- PORPI GULIRKAN BHUANA KERTA CUP TAHUN 2024
- POHON TUMBANG MENIMPA PELINGGIH MILIK WARGA BANJAR DINAS MEKAR SARI
- NAPAK TILAS CIKAL BAKAL MONUMEN BHUANA KERTHA DESA PANJI
- BETONISASI SUWADAYA JALAN OTO RT 01 di BANJAR DINAS BABAKAN