SEMANGAT PEMDES PANJI LOMBA ARSIP 2022
14 April 2022 16:20:10 WITA
Kamis, 14 April 2022
Bertempat di Aula Kantor Desa Panji, hari ini di laksanakan Lomba Kearsipan Desa/Kelurahan Se-Kabupaten Buleleng Tahun 2022.
Di Buka Langsung Oleh Bapak Perbekel Panji dan Bapak Camat Sukasada serta di hadiri oleh Para Undangan yakni, Team Penilai Kearsipan , Jajaran Camat Sukasada, BPD, LPM, PKK dan KWT Desa Panji, Bumdes, Karang Taruna, Kelian Desa Adat, Binmas dan Babinsa Desa Panji, sudah di laksanakanya Lomba Kearsipan tahun 2022.
Desa Panji ditunjuk sebagai perwakilan dari Kecamatan Sukasada, adapun yang dilombakan diantaranya kelengkapan Arsip Inaktif dari tahun 2015 sampai 2020 dari Kasi dan Kaur,mengingat begitu pentingnya dokumen dan data karena arsip adalah nyawa di setiap instansi kepemerintahan sebagai rekaman data data yang bersifat fisik.
#panjisejarahbuleleng
Komentar atas SEMANGAT PEMDES PANJI LOMBA ARSIP 2022
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- PISAH SAMBUT BHABIN KAMTIBMAS DESA PANJI
- RAHAJENG RAHINA GALUNGAN LAN KUNINGAN
- MUSDES LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN BUMDES PANJI 2024
- WARGA BANJAR DINAS BANGAH ANTUSIAS IKUTI PROGRAM POSYANDU
- PERAYAAN HUT ke 3 SDDS BANJAR DINAS BABAKAN
- PEMDES PANJI PANGKAS POHON BAMBU GESING MEMBAHAYAKAN PENGGUNA JALAN
- PEMDES PANJI SERAHKAN TRAKTOR MINI dan MESIN POTONG RUMPUT