Pembinaan Kearsipan Dalam Rangka Lomba Kearsipan Tingkat Kabupaten BulelengTahun 2020

Administrator 29 November 2019 09:00:30 WITA

         Kamis, 28 Nopember 2019 bertempat di Kantor Desa Panji diadakan acara Pembinaan Kearsipan yang dilaksanakan oleh Dinas Kearsipan Kabupaten Buleleng. Acara ini diadakan dalam rangka Lomba Kearsipan tingkat Kabupaten Buleleng. Acara ini di buka oleh Perbekel Desa Panji yaitu Bapak Nyoman Sutama. Dan dilanjutkan di isi oleh Perwakilan dari Dinas Kearsipan Kabupaten Buleleng. Pada kesempatan ini Dinas Kearsipan Kabupaten Buleleng menjelaskan tata cara yang benar mengarsip berkas-berkas di Kantor dengan tujuan agar mempermudah pekerjaan para kasi, kaur, dan para staf lainnya dalam pencarian arsip-arsip tertentu ketika arsip tersebut dibutuhkan. Selain itu juga dijelaskan apa saja sarana dan prasarana yang dibutuhkan untuk kearsipan dan pemanfaatannya. Pada pembinaan kali ini lebih menjurus ke pembinaan tekhnis agar para Perangkat Desa Panji lebih mengerti dalam pengarsipan berkas-berkas penting.

Komentar atas Pembinaan Kearsipan Dalam Rangka Lomba Kearsipan Tingkat Kabupaten BulelengTahun 2020

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Lokasi PANJI

tampilkan dalam peta lebih besar